Play it soft, Play it hard!
A
collection by NADI KARMADI
Sebuah
koleksi yang dipresentasikan pada Jogja Fashion Festival 2013
Plaza
Ambarukmo Yogyakarta, 9 Maret 2013
Nadi
Karmadi – fashion designer yang berbasis di Yogyakarta ikut serta dalam
pagelaran fashion Jogja Fashion Festival 2013 bersama dengan designer lainnya.
Mengambil mood dari feminitas dan maskulinitas yang dipadu dalam tiap look,
menciptakan paradox energi soft dan hard. Koleksi ini mengedepankan eksplorasi
material synthetic leather yang bersifat relatif tebal mencirikan energi
maskulin (hard) dan chiffon bermotif floral yang bersifat lembut dan ringan
mencirikan energi feminin. Selain pada material, koleksi ini juga bermain pada
cutting yang unik, draping, konstruksi tailoring, detail fabric layering yang
menyerupai origami folding, dan detail zipper/retsleting metal.
Semoga
koleksi ini dapat memberi panduan fashion pada masyarakat, serta menyemarakkan
keragaman kreatif pada dunia fashion Yogyakarta dan Indonesia secara umum.
Mood/style
: Terinspirasi dari generasi wanita
modern yang semakin mandiri dan tangguh, namun tetap memiliki sifat yang lembut
dan romantis. Look berciri urban romantic.
Lengths : knee
length and floor length.
Colours: Black,
White, Soft Pink, Multi colour (floral)
Fabrics:
Synthetic leather, Chiffon, Thai Silk, Velvet satin.
Shapes: Blouson
jacket dengan detail origami pada bagian punggung, dress selutut ketat pada
bagian pinggang dengan detail zipper metal,
dress panjang dengan cutting draping, celana panjang skinny dengan
detail zipper metal, jaket pria berdetail zipper metal dan overlapping shirt
untuk pria.
Contact info:
NADI KARMADI
Facebook: Nadi Karmadi
081804028349
Kaliurang km.6,5. Jl. Kalimantan 139A Yogyakarta
pin: 25C2B2B4